•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Psikologi Industri

Program Studi S1 Manajemen UNESA

 
Card image

Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah psikologi industri membahas tentang aspek keperilakuan individu dan interaksinya antar individu di dalam kelompok pada suatu organisasi. Pembahasan mata kuliah ini menekankan pada level individu dan kelompok yang nantinya akan berdampak pada aktivitas organisasi dari aspek keperilakuan. Dalam mata kuliah ini mengakaji topik-topik yang meliputi motivasi,reward dan punishment, komunikasi dalam kolompok, konflik, dan model pengambilan keputusan dalam organisasi. Metode pembelajaran yang diterapkan dalam mata kuliah ini dengan menggunakan pendekatanStudent Centred Learning(SCL) di mana mahasiswa menjadi subjek pembelajaran yang diharapkan mereka lebih aktif dalam proses pembelajaran. Strategi pembelajaran dengan menerapkanProblem Based Learning(PBL) dengan mencari dan menganalisis kasus-kasus yang terjadi di dalam organisasi dengan menggunakan pendekatan teori dan hasil kajian empiris yang relevan.

CPMK

  • C3. Mahasiswa mampu mengonsepkan teori Psikologi Industri secara fungsional.
  • A2. Mahasiswa mampu mendiskusikan secara antusias aspek-aspek psikologis perilaku individu.
  • A5. Mahasiswa mampu menunjukkan karakter cerdas, teliti, dan tangguh dalam kegiatan pembelajaran Psikologi Industri.

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    Kompetensi yang diharapkan, struktur perkuliahan, tugas dan kontrak belajar
    • Date  4 September 2024

  • Pertemuan 2
    Dapat memahami dan kewajiban bekerja dan etika bekerja
    • Date  11 September 2024

  • Pertemuan 3
    Dapat memahami dan menjelaskan variabel pengaruh psikologis terkait perilaku individu
    • Date  18 September 2024

  • Pertemuan 4
    Dapat memahami konsep dan menjelaskan model dan dinamika motivasi
    • Date  25 September 2024

  • Pertemuan 5
    Dapat memahami dan menjelaskan konsep reward dan punishment
    • Date  2 Oktober 2024

  • Pertemuan 6
    Dapat memahami prinsip sejahtera dan keadilan
    • Date  9 Oktober 2024

  • Pertemuan 7
    Dapat memahami dan menjelaskan konsep stress dan manajemen stress
    • Date  16 Oktober 2024

  • Pertemuan 8
    UJIAN TENGAH SEMESTER
    • Date  23 Oktober 2024

  • Pertemuan 9
    Dapat memahami dan menjelaskan dinamika kelompok dalam organisasi
    • Date  30 Oktober 2024

  • Pertemuan 10
    Dapat memahami dan menjelaskan konflik dalam organisasi
    • Date  6 November 2024

  • Pertemuan 11
    Dapat memahami konsep kekuasaan dan jabatan dalam organisasi
    • Date  13 November 2024

  • Pertemuan 12
    Dapat memahami konsep kekuasaan dan jabatan dalam organisasi
    • Date  20 November 2024

  • Pertemuan 13
    Dapat mendiskripsikan komunikasi yang efektif
    • Date  27 November 2024

  • Pertemuan 14
    Dapat memahami model pengambilan keputusan
    • Date  4 Desember 2024

  • Pertemuan 15
    Dapat memahami konsep dan aktivitasmanajemen perubahan dan pengembangan organisasi
    • Date  11 Desember 2024

  • Pertemuan 16
    UJIAN AKHIR SEMESTER
    • Date  18 Desember 2024

Dosen

AGUS FRIANTO
AGUS FRIANTO
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

KHOIRUR ROZAQ
KHOIRUR ROZAQ
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiS1 Manajemen
  • Semester4
  • Lectures2
Difficult Things About Education.
$75$10