Deskripsi Mata Kuliah
Melakukan pengkajian danmemberikan pemahaman tentang peranan matematika melalui pembelajaran yangdisesuaikan struktur kurikulum bidang tata boga. Pembelajaran matematika terdiri atas:Konsep dasar aljabar, meliputi: Sistem dan Operasi Bilangan, Pangkat, Akar, danLogaritma, Matematika Dasar dalam jual beli, Deret, Fungsi, Matriks, dan Programasi Linier. Pelaksanaan penilaian dilakukan selama proses pembelajaran dengan partisipasi setiap tatap muka, USS, dan UAS. Pembelajaran dilakukan dengan menerapkan gabungan pendekatan saintifik, model pembelajaran kooperatif, dan case study. Kegiatan pembelajaran diakhiri dengan presentasi makalah tentang aplikasi matematika di bidang tata boga.
CPMK