Deskripsi Mata Kuliah
Matakuliah ini mengakaji perkembangan manusia di Indonesia mulai jaman praaksara hingga Hindu-Budha. Hal yang dikaji meliputi aspek lingkungan dan kebudayaan kelompok manusia dari masa purba hingga menjadi kerajaan-kerajaan hindu-budha. Selain itu, ada penjelasan konsep mingrasi manusia purba melalui jalur laut dan jalur darat, Teori Indianisasi di Nusantara dan Struktur Candi Hindu atau/dan Budha. Pembelajaran dilaksanakan dengan ceramah bervariasi, diskusi, problem based learning dan portofolio. Penilaian dengan menggunakan tes tertulis dan portofolio.
CPMK