•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Kajian Mandiri Bidang Studi Penunjang Disertasi

Program Studi S3 Pendidikan Sains UNESA

 
Card image

Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah penunjang disertasi ini, isi dan nama mata kuliahnya ditentukan oleh promotor bersama-sama dengan Ketua Program Studi, disesuaikan dengan keperluan disertasi mahasiswa yang bersangkutan. Tujuan mata kuliah ini adalah member kesempatan kepada mahasiswa untuk lebih mendalami bidang keahlian yang akan ditekuni sesuai dengan rencana penelitian untuk disertasi. Kajian mandiri ini diharapkan dapat mematangkan rancangan penelitian untuk disertasinya di bawah bimbingan ahli/pakar.

CPMK

  • Mengembangkan pengetahuan dan teknologi bidang keahlian yang akan ditekuni sesuai dengan rencana penelitian untuk disertasi melalui riset, hingga menghasilkan karya kreatif, original, dan teruji.
  • Memecahkan permasalahan bidang keahlian yang akan ditekuni sesuai dengan rencana penelitian untuk disertasi melalui pendekatan inter atau multi atau transdisipliner.
  • Mengelola, memimpin, dan mengembangkan riset dan pengembangan bidang keahlian yang akan ditekuni sesuai dengan rencana penelitian untuk disertasi yang bermanfaat bagi ilmu pengetahuan dan kemaslahatan umat manusia, serta mampu mendapatkan pengakuan nasional maupun internasional.

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    Memahami, memiliki arah, dan target yang jelas tentang rencana disertasi yang akan dikembangkan, termasuk strategi penyelesaian disertasi.
    • Date  3 September 2024

  • Pertemuan 2
    Sebuah bahan paparan tertelaah (oleh promotor & kopromotor) mengenai latar belakang dan rumusan masalah yang akan dipecahkan melalui penelitian disertasi.
    • Date  10 September 2024

  • Pertemuan 3
    Sebuah bahan paparan tertelaah (oleh promotor & kopromotor) mengenai latar belakang dan rumusan masalah yang akan dipecahkan melalui penelitian disertasi.
    • Date  17 September 2024

  • Pertemuan 4
    Sebuah bahan paparan tertelaah (oleh promotor & kopromotor) tentang definisi konseptual dan definisi operasional atas variabel-variabel penelitian disertasi.
    • Date  24 September 2024

  • Pertemuan 5
    Sebuah bahan paparan tertelaah (oleh promotor & kopromotor) kerangka konseptual penelitian disertasi generasi awal, yang menggambarkan koneksitas antar variabel yang terkandung di dalam rumusan masalah yang akan dipecahkan.
    • Date  1 Oktober 2024

  • Pertemuan 6
    Rancangan awal (raw blue-print) bagi (!) pelaksanaan aksi dalam mengeja-wantahkan variabel treatment dan (2) pengembangan instrument untuk mengassess variabel respon.
    • Date  8 Oktober 2024

  • Pertemuan 7
    Rancangan awal (raw blue-print) bagi (!) pelaksanaan aksi dalam mengeja-wantahkan variabel treatment dan (2) pengembangan instrument untuk mengassess variabel respon.
    • Date  15 Oktober 2024

  • Pertemuan 8
    Kemampuan Akhir dari TM-1 sampai dengan TM-7
    • Date  22 Oktober 2024

  • Pertemuan 9
    Karya tertelaah berupa kisi (blue-print) pengembangan instrument pengukur variabel respon dan rubrik penilaiannya.
    • Date  29 Oktober 2024

  • Pertemuan 10
    Lima contoh item tes pengukur variabel respon tertelaah oleh promotor dan kopromotor.
    • Date  5 November 2024

  • Pertemuan 11
    Lembar telaah dan validasi untuk uji kelayaan instrumen pengukur variabel respon.
    • Date  12 November 2024

  • Pertemuan 12
    Karya tertelaah (oleh promotor dan kopromotor) berupa kisi (blue-print) pelaksanaan aksi dalam pengeja-wantahan variabel treatmen, termasuk prosedur operasional standarnya (POS).
    • Date  19 November 2024

  • Pertemuan 13
    Draft awal tentang perangkat pembelajaran (learning divice) dalam melaksanakan POS sebagaimana disebutkan di atas.
    • Date  26 November 2024

  • Pertemuan 14
    Draft final tentang perangkat pembelajaran (learning divice) dalam melaksanakan POS sebagaimana disebutkan di atas.
    • Date  3 Desember 2024

  • Pertemuan 15
    Lembar tetaah dan validasi untuk uji kelayaan perangkat pembelajaran (learning divice) atau pelatihan (training divece).
    • Date  10 Desember 2024

  • Pertemuan 16
    Kemampuan Akhir dari TM-9 sampai dengan TM-15
    • Date  17 Desember 2024

Pustaka

Dosen

YULIANI
YULIANI
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

ENDANG SUSANTINI
ENDANG SUSANTINI
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiS3 Pendidikan Sains
  • Semester3
  • Lectures2
Difficult Things About Education.
$75$10