Deskripsi Mata Kuliah
Mengaji tentang masalah-masalah pembelajaran matematika dengan pendekatan psikologi yang meliputi formasi konsep-konsep matematika, ide suatu skema, berpikir matematis, faktor-faktor interpersonal dan emosional serta pemecahan masalah dalam matematika melalui belajar aktif yang memanfaatkan teknologi dan informasi.
CPMK
- Mampu memahami masalah-masalah pembelajaran matematika dengan pendekatan psikologi yang meliputi formasi konsep- konsep matematika, ide suatu skema, berpikir matematis, faktor-faktor interpersonal dan emosional serta pemecahan masalah dalam matematika serta mampu menggunakannya dalam pembelajaran matematika di sekolah dasar dan menengah dengan cermat.