Deskripsi Mata Kuliah
Pembekalan kemampuan pengalihbahasaan secara lisan dari bahasa Jerman ke Bahasa Indonesia. Keterampilan menerjemahkan bentuk bahasa secara lisan diaplikasikan dalam komunikasi bilingual secara langsung dan tepat. Perkuliahan difokuskan pada penganalisaan, penerjemahan, dan pengujian penerjemahan. Perkuliahan ini disajikan dalam bentuk ceramah, diskusi dan praktik penerjemahan lisan.
CPMK
- Mahasiswa mampu menerjemahkan teks dari bahasa Jerman ke bahasa Indonesia
- Mahasiswa mampu menerjemahkan teks Indonesia-Jerman atau sebaliknya sesuai dengan teori atau teknik penerjemahan
- Mahasiswa mampu memahami penerapan teknik-teknik penerjemahan