Mata kuliah ini berisi tentang pemahaman teknik pembuatan karya seni keramik bakaran rendah (earthenwarere) dengan suhu delapan ratus derajat Celcius 13 seribu derajat Celcius mulai dari pencarian, pengolahan dan komposisi bahan hingga pembentukan bodi dengan teknik manual yaitu teknik pinch, coil, dan slab. Latihan bereksplorasi terhadap berbagai kemungkinan pendekorasian, dan pembakaran suhu rendah untuk menghasilkan keramik bakaran rendah, dengan strategi praktek penciptaan karya seni keramik dan diakhiri dengan presentasi karya.