Mata kuliah ini membahas tentang konsep dasar psikologi pendidikan, perkembangan peserta didik, pelajar tidak biasa, dan faktor faktor yang berpengaruh terhadap belajar, diversitas sosiokultural dalam pendidikan, pendekatan behavioral dan kognitif sosial, dan pendekatan pemrosesan informasi dalam proses belajar