Isi matakuliah difokuskan pada 2 hal yaitu state of the art kurikulum pendidikan dan analisis masalah pendidikan sejarah. State of the art diaksentuasikan pada hakekat penelitian, jenis-jenis penelitian, kajian teori/landasan teori/kajian pustaka, dan PTK. Analisis masalah penelitian pendidikan sejarah diaksentuasikan pada penentuan masalah, penetapan variable, penentuan metode penelitian dan pemilihan alat analisa. Epistimologi pembelajaran yang dikembangkan untuk capaian pembelajaran matakuliah maupun kompetensi adalah pendekatan ekspositori, eksplanatori, dan eksploratori