Deskripsi Mata Kuliah:
Pengkajian hakikat stilistika, kajian stilistika (diksi, gaya bahasa, idiom, dan ungkapan) dalam bahasa Mandarin, baik dalam wacana fiksi maupun nonfiksi, lisan mapupun tulis, seta mampu merancang dan melakukan penelitian sederhana tentang melalui kegiatan tatap muka, pelatihan, tugas terstruktur, belajar mandiri, dan simulasi guna menghasilkan artikel/makalah untuk dipresentasikan dalam diskusi kelas dan pameran/gelar karya prodi.