Mengkaji filosofi demokrasi, teori demokrasi, kajian tentang praktek demokrasi dalam negara beserta variasi implikasinya (meliputi: konsolidasi demokrasi, anomali demokrasi, abnormalitas, dan predatori demokrasi), Civil Society dan masyarakat yang beradab, dan proses demokratisasi di Indonesia dalam upaya membangun sikap demokratis warganegara dalam kerangka dinamika kehidupan berbangsa dan bernegara..