CPL-9 Mampu menerapkan prinsip mekanika, matematika dan konsep rekayasa pada proses perancangan teknis, gambar hasil pengukuran, dan perancangan di bidang teknologi rekayasa transportasi darat
CPMK
CPMK-1 Mahasiswa dapat menerapkan prinsip-prinsip dasar mekanika dan matematika dalam pembuatan gambar teknik sesuai dengan standar industri transportasi darat (C3)