Mata kuliah inimemberikan pengenalandunia kerja konstruksi nyata dengan magang di penyedia jasakonstruksi antara lain di bidang: bangunan gedung, jalan raya, jembatan,dermaga, bandar udara, irigasi, drainase, bendung, embung, instansi pengolahanlimbah (ipal), industri beton siap pakai (readymix), industri bahan beton jadi, dan industri campuran aspal siap pakai (asphalt mixing plant). Pelaksanaanmagang dilakukan selama 400 jam, dan diakhiri dengan penyusunan laporan yangsesuai dengan kegiatan harian di penyedia jasa konstruksi.