<p>Mata kuliah ini berisi kajian tentang konsepdasar etika, arti penting etika, prinsip2 etika, pendekatan etika administrasi,etika kehidupan berbangsa dan bernegara, kode etik PNS, serta masalah-masalah yang terkait dengan penerapan etika pegawai negeri sipil</p><p><b></b></p>