Visi Misi & Tujuan Program Studi S1 Masase Universitas Negeri Surabaya
Visi
Menjadi pusat unggulan sarjana masase yang kompeten sebagai pusat unggulan inovasidalam terapi kesehatan, kebugaran, kecantikan dan rehabilitasi melalui kegiatantraidharma adaptif dan berkelanjutan.
Misi
Meningkatkan kemampuan pengetahuan di bidang masase pemulihan (recovery), masase pencegahan(preventif), masase rehabilitasi, dan masase kecantikan untuk membangun citra Program S1 Masase di tingkat lokal, nasional maupun internasional.
Meningkatkan keterampilan dan kompetensi di bidang Ilmu dan Teknologi yang berbasis penelitian, adaptif, serta memiliki daya saing global dengan memberikan layanan prima yang professional.
Mengembang kanminat dan bakat mahasiswa di bidang masase pemulihan (recovery), masase pencegahan (preventif), masase rehabilitasi, dan masase kecantikan agar lulusan memiliki kompetensi yang berkualiatas dan profesional.
Menghasilkan lulusan yang unggul dan berkompeten dalam hal menyelesaiakan masalah, penilaian meritorious, pemikiran kritis, kerja tim, etika, dan tanggung jawab sosial yang baik, adaptif.
Menghasilkan lulusan yang memiliki jiwa entrepreneur yang siap menghadapi tantangan danketidakpastian, mampu beradaptasi dengan cepat terhadap perubahan. berbasis penelitian, serta memiliki daya saing global dengan memberikan layanan prima yang profesional.
Meningkatkan kemampuan pengetahuan di bidang masase pemulihan (recovery), masase pencegahan (preventif), masase rehabilitasi, dan masase kecantikan untuk membangun citra Program S1 Masase di tingkat lokal, nasional maupun internasional.
Meningkatkan keterampilan dan kompetensi di bidang Ilmu dan Teknologi yang berbasispenelitian, adaptif, serta memiliki daya saing global dengan memberikan layanan prima yang professional.
Menghasilkan lulusan yang unggul dan berkompeten dalam hal menyelesaiakan masalah, penilaian meritorious, pemikiran kritis, kerja tim, etika, dan tanggung jawab sosial yang baik, adaptif.
Menghasilkan lulusan yang memiliki jiwa entrepreneur yang siap menghadapi tantangan dan ketidakpastian, mampu beradaptasi dengan cepat terhadap perubahan berbasis penelitian, serta memiliki daya saing global dengan memberikan layanan prima yang profesional.
Tujuan
Menjadi seorang pendidik masseur/maseuse yang terampil dan kompeten dalam kebugaran, rehabilitasi dan kecantikan.
Menjadi seorang manager yang terampil dan kompeten dalam pengelolaan klinik masase, pusat kesehatan dan kebugaran.
Menjadi seorang konsultan masseur/maseuse yang memiliki kemampuan menganalisa dalam keilmuan Masase misalnya analisis metode dan teknik masase.
Menjadi seorang konsultan masseur/maseuse yang memiliki kemampuan dalam menganalisis masase kecantikan misalnya analisis metode dan teknik masase.
Capaian Lulusan Program Studi S1 Masase Universitas Negeri Surabaya
CPL-1
Mampu menunjukkan nilai-nilai agama, kebangsaan dan budaya nasional, serta etika akademik dalam melaksanakan tugasnya
Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang keahliannya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang yang bersangkutan