•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Drainase

Program Studi D4 Transportasi UNESA

 
Card image

Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah ini memberikan pemahaman tentang sejarah perkembangan drainase di suatu daerah tertentu khususnya di daerah di Indonesia. Definisi, maksud dan tujuan drainase, pola jaringan dan menentukan dimensi saluran, analisis hidrologi, hujan daerah ( rainfall ), Kurve Intensitas hujan, Cara praktis mengolah intensitas hujan dalam prakiraan debit Banjir, DAS, Limpasan ( run off ), Memperkirakan laju aliran puncak dan pemakaian metode rasional, pemakaian metode hidrograf (HSS), hidrograf ramalan banjir, keadaaan kota Surabaya, posisi geografi, topografi, hidrologi dan tata guna lahannya, pola sistem drainase, aliran gravitasi, stasium pompa dan curah hujan rata-rata, drainase khusus, drainase, langkah-langkah perencanaaan dan pemakaian kriteria perencanaan, aspek aliran teknis, dasar perencaaan hidrolika, konsep dasar, hukum konversi, aliran, energy spesifik, kedalaman pola perencanaan saluran stabil, pada-bangunan dalam system saluran drainase dan pompa.

Matakuliah ini membahas tentang sistem perencanaan drainase khusus pada jalan raya, rel kereta api, pelabuhan, dan lapangan terbang. Materi yang akan dipelajari yaitu jaringan drainase, fasilitas drainase, dan sistem drainase permukaan maupun bawah permukaan. Selain itu akan diajarkan aplikasi perencanaan drainase meliputi analisa hidrologi dan hidrolika untuk mengetahui kapasitas drainase yang akan direncanakan.


CPMK

  • Mampu melaksanakan pekerjaan maupun kewirausahaan di bidang teknologi rekayasa transportasi darat secara profesional. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, inovatif, bermutu dan terukur dalam mengidentifikasi, melaksanakan maupun mengevaluasi secara mandiri dan mengkoordinasikan kelompok untuk menyelesaikan permasalahan teknis dan non teknis serta mampu berkomunikasi secara lisan dan tulisan. Mampu menerapkan prinsip mekanika, matematika dan konsep rekayasa pada proses perancangan teknis, gambar hasil pengukuran, dan perancangan di bidang teknologi rekayasa transportasi darat Mampu melaksanakan pekerjaan perancangan, pelaksanaan, pengawasan, dokumentasi pekerjaan di bidang teknologi rekayasa transportasi darat sesuai standard yang berlaku dengan mengedepankan prinsip sistem keamanan dan keselamatan kerja dan lingkungan (SMK3L). Mampu menginternalisasi etika, norma dan hukum dalam menjalankan pekerjaan Drainase

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    Sejarah perkembangan drainase di suatu daerah tertentu khususnya di Indonesia
    • Date  30 Agustus 2023

  • Pertemuan 2
    Tentang pengertian definisi maksud dan tujuan drainase
    • Date  6 September 2023

  • Pertemuan 3
    Tentang jenis/macam pola jaringan dan menentukan dimensi saluran. Analisis hidrologi dan uji konsistensi data hidrologi
    • Date  13 September 2023

  • Pertemuan 4
    Tentang hujan daerah (rainfall) kurve intensitas hujan cara praktis mengolah dan intensitas hujan prakiraan debit banjir DAS pengaruh karakteristis DAS tanaman hutan waduk sumur resapan terhadap banjir
    • Date  20 September 2023

  • Pertemuan 5
    Tentang limpasan (run off) faktor-faktor yang mengpengaruhi limpasan memperkirakan laju aliran puncak dan metode rasional
    • Date  27 September 2023

  • Pertemuan 6
    Tentang Metode Hidrograf (HSS) Hidrograf Hidrgraf Satuan dan ramalan banjir
    • Date  4 Oktober 2023

  • Pertemuan 7
    Tentang meramal banjir unit hidrograf komponen yang membentuk hidrograf sungai kurve deplesi hidrograf sintetis dan routing kolam tandon
    • Date  11 Oktober 2023

  • Pertemuan 8
    UTS
    • Date  18 Oktober 2023

  • Pertemuan 9
    Tentang keadaaan Kota Surabaya Geografi Topografi Hidrologi dan tata guna lahan
    • Date  25 Oktober 2023

  • Pertemuan 10
    Tentang keadaaan banjir Kota Surabaya banjir dari hulu banjir lokal Surabaya dan perkembangan kota kondisi saluran drainase yang ada serta banjir termasuk genangan
    • Date  1 November 2023

  • Pertemuan 11
    Tentang pola system drainase Aliran gravitasi stasiun hujan rumah pompa dan curah hujan rata-rata.
    • Date  8 November 2023

  • Pertemuan 12
    Tentang drainase khusus drainase lapangan udara kriteria perencanaan dan perancangan drainase lapangan terbang lapangan olahraga jalan raya dan penyehatan lingkungan
    • Date  15 November 2023

  • Pertemuan 13
    Tentang langkah-langkah perencanaaan kriteria perencanaan aspek aliran teknis contoh kerangka proposal Masterplan drainase
    • Date  22 November 2023

  • Pertemuan 14
    Tentang perencaaan hidrolika konsep dasar hukum konversi aliran permanen aspek permanen seragam (steady uniform flow) bentuk saluran yang ekonomis
    • Date  29 November 2023

  • Pertemuan 15
    Tentang energy spesifik kedalaman kritis aliran berubah lambat laun (gardually varied flow) perencanaan saluran stabil bangunan-bangunan dalam system saluran drainase dan pompa
    • Date  6 Desember 2023

  • Pertemuan 16
    UAS
    • Date  20 Desember 2023

Pustaka

Dosen

R. ENDRO WIBISONO
R. ENDRO WIBISONO
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

DANAYANTI AZMI DEWI NUSANTARA
DANAYANTI AZMI DEWI NUSANTARA
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiD4 Transportasi
  • Semester3
  • Lectures2
Difficult Things About Education.
$75$10