•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Akuntansi Syariah

Program Studi S1 Akuntansi UNESA

 
Card image

Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada mahasiswa tentang perkembangan disiplin akuntansi syariah meliputi, akad dan transaksi yang sesuai dengan kaidah syariah Islam. Mahasiswa juga dibekali secara khusus untuk berkesadaran diri, menerapkan etika, dan peduli terhadap sesama dan lingkungan sebagai wujud implementasi kesalehan sosial. Bahan kajian meliputi: makna Islam, hukum Islam, sistem keuangan Islam, lembaga keuangan syariah, transaksi syariah (murabahah, mudharabah, musyarakah, salam, istishna, ijarah, sharf, wadiah, wakalah, kafalah, hawalah, qardh hasan), asuransi syariah, zakat dan wakaf, pegadaian syariah, pasar modal syariah, dan pesantren.

CPMK

  • Mampu menunjukkan nilai-nilai agama serta etika akademik dalam melaksanakan tugasnya
  • Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang akuntansi syariah sesuai dengan standar akuntansi syariah
  • Mampu menganalisis dan menginterprestasi laporan keuangan dan non keuangan syariah untuk tujuan pengambilan keputusan pada level strategis

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    Dan menganalisis makna Islam, dasar-dasar ajaran Islam, dan sumber hukum Islam melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1)
    • Date  31 Agustus 2023

  • Pertemuan 2
    Dan menganalisis lingkup sistem keuangan Islam, sejarah dan perkembangannya di dunia dan internasional melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  7 September 2023

  • Pertemuan 3
    Menganalisis dan menyusun kembali kerangka dasar akuntansi syariah, mampu menguraikan lembaga keuangan syariah beserta laporan keuangannya melalui tugas mandiri atau berkelompok
    • Date  14 September 2023

  • Pertemuan 4
    Menganalisis, menguraikan dan menyimpulkan definisi, jenis, dasar syariah, dan memberikan ilustrasi untuk transaksi murabahah melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  21 September 2023

  • Pertemuan 5
    Menganalisis, menguraikan dan menyimpulkan definisi, jenis, dasar syariah, dan memberikan ilustrasi untuk transaksi salam, istishna', dan ijarah melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  28 September 2023

  • Pertemuan 6
    Menganalisis, menguraikan dan menyimpulkan definisi, jenis, dasar syariah, dan memberikan ilustrasi untuk transaksi mudharabah melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  5 Oktober 2023

  • Pertemuan 7
    Menganalisis, menguraikan dan menyimpulkan definisi, jenis, dasar syariah, dan memberikan ilustrasi untuk transaksi musyarakah melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  12 Oktober 2023

  • Pertemuan 8
    Ujian Tengah Semester
    • Date  16 Oktober 2023

  • Pertemuan 9
    Perkembangan syariah pada asuransi syariah melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  26 Oktober 2023

  • Pertemuan 10
    Perkembangan syariah pada bahasan zakat dan wakaf beserta penerapannya di nasional dan internasional melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  2 November 2023

  • Pertemuan 11
    Perkembangan syariah pada pegadaian syariah (nasional dan internasional) melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  9 November 2023

  • Pertemuan 12
    Perkembangan syariah pada pasar modal syariah termasuk saham, sukuk, dan reksadana melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  16 November 2023

  • Pertemuan 13
    Menganalisis, menguraikan dan menyimpulkan definisi, jenis, dasar syariah, dan memberikan ilustrasi untuk transaksi sharf, wadiah, wakalah melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  23 November 2023

  • Pertemuan 14
    Menganalisis, menguraikan dan menyimpulkan definisi, jenis, dasar syariah, dan memberikan ilustrasi untuk transaksi kafalah, hawalah, dan qardh hasan melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  30 November 2023

  • Pertemuan 15
    Perkembangan syariah pada akuntansi pesantren melalui tugas mandiri atau berkelompok (CPMK 1; CPMK 2)
    • Date  7 Desember 2023

  • Pertemuan 16
    Ujian Akhir Semester
    • Date  14 Desember 2023

Pustaka

Dosen

ROHMAWATI KUSUMANINGTIAS
ROHMAWATI KUSUMANINGTIAS
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

RENDRA ARIEF HIDAYAT
RENDRA ARIEF HIDAYAT
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiS1 Akuntansi
  • Semester5
  • Lectures2
Difficult Things About Education.
$75$10