Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini merupakan mata kuliah berbasis project yang mempelajari proses dan isu yang terkait dalam penambangan data, konsep-konsep penambangan data pada data stream, series, sequence, text, dan web, serta teknik-teknik untuk menyelesaikan masalah penambangan data.
CPMK
- Memahami konsep, proses, dan isu yang terkait dalam penambangan data
- Mempelajari berbagai teknik preprocessing data
- Memahami teknik visualisasi dan interpretasi data
- Memahami konsep Data Cube, dan Data Generalization
- Mampu memahami prosedur Mining Frequent Patterns, Association and Correlations
- Mampu menjelaskan konseptual dari Mining Stream, Time series and Sequence Data
- Mampu menjelaskan konseptual dari Spatial Data
- Ujian Tengah Semester (UTS)
- Mampu memahami konsep Graph Mining dan Social Network Analysis
- Mampu memahami konsep clustering
- Mampu Statistical Data Mining (Survival Analysis)
- Mahasiswa mampu merancang penyelesaian masalah menggunakan teknik penambangan data