•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Fisika Olimpiade

Program Studi S1 Pendidikan Fisika UNESA

 
Card image

Deskripsi Mata Kuliah

Matakuliah ini mempelajari tentang filsafat Olimpiade Fisika serta mengasah keterampilan penyelesaian masalah dalam soal-soal Olimpiade Fisika. Mata kuliah ini juga memberikan keterampilan dalam mengkaji soal-soal Olimpiade Fisika yang telah ada (OSN Kemendikbud dan KSM Kemenag) serta memberikan pengalaman dalam mendesain soal Fisika berbentuk teori serta mendesain soal Fisika berbentuk eksperimen. Perkuliahan dilaksanakan menggunakan metode diskusi repository, asah kemampuan, classroom discussion, workshop, serta presentasi.

CPMK

  • Mahasiswa mampu mendemonstrasikan pemahaman tentang Filsafat Olimpiade
  • Mahasiswa memahami manajemen dan tahapan olimpiade Fisika tingkat SMP & SMA
  • Mahasiswa mampu menyelesaikan soal-soal olimpiade fisika
  • Mahasiswa mengkaji bentuk-bentuk soal olimpiade fisika
  • Mahasiswa mampu mendesain soal Fisika berbentuk teori dan eksperimen untuk kegiatan kompetisi

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    Pemahaman tentang Filsafat Olimpiade/Kompetisi
    • Date  6 Februari 2024

  • Pertemuan 2
    Manajemen dan tahapan Olimpiade/Kompetisi Fisika tingkat SMP & SMA sederajat
    • Date  13 Februari 2024

  • Pertemuan 3
    Bentuk-bentuk soal Olimpiade/Kompetisi Fisika tingkat SMP & SMA sederajat
    • Date  20 Februari 2024

  • Pertemuan 4
    Bentuk-bentuk soal Olimpiade/Kompetisi Fisika tingkat SMP & SMA sederajat
    • Date  27 Februari 2024

  • Pertemuan 5
    Soal-soal Olimpiade/Kompetisi Fisika tingkat Nasional
    • Date  5 Maret 2024

  • Pertemuan 6
    Soal-soal Olimpiade/Kompetisi Fisika tingkat Nasional
    • Date  12 Maret 2024

  • Pertemuan 7
    Soal-soal Olimpiade/Kompetisi Fisika tingkat Nasional
    • Date  19 Maret 2024

  • Pertemuan 8
    Ujian Tengah Semester
    • Date  26 Maret 2024

  • Pertemuan 9
    Soal-soal Olimpiade/Kompetisi Fisika tingkat Internasional
    • Date  2 April 2024

  • Pertemuan 10
    Soal-soal Olimpiade/Kompetisi Fisika tingkat Internasional
    • Date  9 April 2024

  • Pertemuan 11
    Soal-soal Olimpiade/Kompetisi Fisika tingkat Internasional
    • Date  16 April 2024

  • Pertemuan 12
    Mendesain soal Fisika berbentuk teori untuk kegiatan Olimpiade/Kompetisi tingkat Nasional
    • Date  23 April 2024

  • Pertemuan 13
    Mendesain soal Fisika berbentuk teori untuk kegiatan Olimpiade/Kompetisi tingkat Nasional
    • Date  30 April 2024

  • Pertemuan 14
    Mendesain soal Fisika berbentuk Teori untuk kegiatan Olimpiade/Kompetisi tingkat Nasional
    • Date  7 Mei 2024

  • Pertemuan 15
    Mendesain soal Fisika berbentuk eksperimen untuk kegiatan Olimpiade/Kompetisi tingkat Nasional
    • Date  14 Mei 2024

  • Pertemuan 16
    Evaluasi Akhir Semester / Ujian Akhir Semester
    • Date  21 Mei 2024

Dosen


NADI SUPRAPTO
NADI SUPRAPTO
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiS1 Pendidikan Fisika
  • Semester5
  • Lectures2
Difficult Things About Education.
$75$10