Mata kuliah ini mengaji tentang konsep bakteriologi yang meliputi keanekaragaman, taksonomi, metabolisme, molekuler, ekologi, dan peran bakteri di dalam kehidupan sehari-hari. Matakuliah ini disajikan dalam bentuk teori dan penugasan.
Mata Kuliah Fisika Modern membahas tentang konsep/prinsip/teori/hukum-hukum Fisika Modern (physics content knowledge) secara mendalam yang meliputi Teori Relativitas, Sifat Partikel dan Gelombang, Perkembangan Teori/Model Atom,
Matakuliah ini mempelajari peralihan generasi pada Bryophyta yang meliputi kelas Hapaticopsida, Anthoceropsida dan Bryopsida; Peralihan generasi Pteridophyta meliputi gametogenesis, sporogenesis, dan embriogenesis pada Psilopsida, Lycopsida,
Mata kuliah ini merupakan mata kuliah case method yang mempelajari tentang konsep matriks serta aplikasinya yang berkaitan dengan pengolahan data. Penggunaan aplikasi komputer yang terkait