•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Pengantar Psikologi

Program Studi S1 Psikologi UNESA

 
Card image

Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah ini membahas ruang lingkup dan beragam aliran dalam psikologi serta tema-tema utama dalam psikologi yaitu proses sensasi dan persepsi, motivasi, memori, intelegensi, berfikir, kesadaran, dan kepribadian.

CPMK

  • memahami definisi, ruang lingkup, konsep dasar, dan bidang kajian psikologi
  • memahami metode penelitian dan pendekatan ilmiah dalam bidang kajian psikologi
  • memahami konsep sensasi dan persepsi serta proses mental manusia
  • memahami konsep kesadaran dan proses mental yang mendasari
  • memahami proses belajar dan proses mentalnya
  • memahami konsep memori dan mekanismenya
  • memahami proses berpikir, inteligensi, dan bahasa dan proses mentalnya
  • memahami motivasi dan emosi serta proses mentalnya
  • memahami gender, seks, dan seksualitas, dan proses mentalnya
  • memahami konsep kepribadian dan proses mentalnya
  • memahami konsep kepribadian dan proses mentalnya
  • memahami ruang lingkup psikologi sosial dan bidang kajiannya
  • 13. memahami ruang lingkup dan psikologi industri dan organisasi dan bidang kajiannya
  • memahami konsep gangguan psikologis dan mekanismenya berdasarkan pendekatan psikologi
  • mampu menganalisis proses mental dan perilaku individu berdasarkan pendekatan psikologis

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    Menganalisis perilaku individu dalam contoh fenomena sehari-hari
    • Date  29 Agustus 2023

  • Pertemuan 2
    Dapat mengidentifikasi pendekatan saintifik dalam menjelaskan fenomena sehari-hari
    • Date  5 September 2023

  • Pertemuan 3
    Menganalisis proses mental individu berdasarkan proses sensasi dan persepsi
    • Date  12 September 2023

  • Pertemuan 4
    Konsep consciousness dan awareness
    • Date  19 September 2023

  • Pertemuan 5
    Menganalisis proses mental dari perilaku belajar individu berdasarkan perspektif psikologis
    • Date  26 September 2023

  • Pertemuan 6
    Proses memori berdasarkan teori-teori memori
    • Date  3 Oktober 2023

  • Pertemuan 7
    Proses berpikir, inteligensi, dan bahasa
    • Date  10 Oktober 2023

  • Pertemuan 8
    Materi pertemuan 1-7
    • Date  17 Oktober 2023

  • Pertemuan 9
    Konsep motivasi dan emosi
    • Date  24 Oktober 2023

  • Pertemuan 10
    Gender, seks, dan seksualitas.
    • Date  31 Oktober 2023

  • Pertemuan 11
    Konsep kepribadian dalam psikologi
    • Date  7 November 2023

  • Pertemuan 12
    Ruang lingkup dan bidang kajian psikologi sosial
    • Date  14 November 2023

  • Pertemuan 13
    Ruang lingkup dan bidang kajian psikologi industri dan organisasi
    • Date  21 November 2023

  • Pertemuan 14
    Konsep gangguan psikologis
    • Date  28 November 2023

  • Pertemuan 15
    Teori dan pendekatan psikologi untuk menjelaskan perilaku dan proses mental yang mendasari
    • Date  5 Desember 2023

  • Pertemuan 16
    Materi pertemuan 1-15
    • Date  19 Desember 2023

Dosen

SITI INA SAVIRA
SITI INA SAVIRA
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiS1 Psikologi
  • Semester1
  • Lectures1
Difficult Things About Education.
$75$10