Deskripsi Mata Kuliah
Kajian tentang konsep dan prinsip umum konseling krisis, pendekatan dalam konsleing krisis, pemahaman lingkungan skeolah yang mendukung terlesaikannya masalah krisis, emmahami pengaruh dari perbedaan, budaya dan kriis, menganalisis masalah krisis pada anka dan remaja. Mata kuliah ini disajikan dalam bentuk diskusi, presentasi, dan workshop.
CPMK
- Mampu memahami dan mengaplikasikan nilai agama, moral, dan etika dalam memahami masalah krisis
- Mampu Mengidentifikasi dan menganalisis permasalahan siswa di lapangan yang bersentuhan dengan maslaah yang berifat krisis
- Menguasai konsep teoritis masalah krisis dan penanganannya secara logis, kritis, sistematis dan inovatif sehingga mampu melakukan rancangan treatment yang komprehensif
- Mampu merancang dan melaksanakan analisis kebutuhan sasaran layanan dengan menggunakan instrument yang tepat