•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Pendidikan seni rupa dan Prakarya

Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar UNESA

 
Card image

Deskripsi Mata Kuliah

Mata Kuliah yang bertujuan meningkatkan Penguasaan Konsep, Praktik dan Pengelolaan Pendidikan Seni rupa serta menguasai Pembelajaran Prakarya yang dilandasi konsep pendidikan melalui proses berkarya untuk SD/MI

CPMK

  • Mahasiswa mampu mengekspresikan nilai-nilai agama, kebangsaan, dan budaya nasional melalui karya seni rupa dan prakarya yang sesuai dengan etika akademik dalam setiap tahap pembelajaran dan pameran.
  • Mahasiswa mampu berkolaborasi dengan rekan sejawat dalam proyek seni rupa dan prakarya yang berbasis kearifan lokal, serta mengembangkan diri secara berkelanjutan dengan memanfaatkan teknologi dalam menciptakan dan mempresentasikan karya seni.
  • Mahasiswa mampu menganalisis dan menerapkan konsep-konsep dasar seni rupa dan prakarya dalam konteks pendidikan inklusi, dengan mengintegrasikan teknologi dan kearifan lokal sebagai media pembelajaran yang adaptif untuk semua peserta didik.
  • Mahasiswa mampu mengintegrasikan pengetahuan dasar dari berbagai bidang studi (matematika, bahasa, IPA, IPS, PKn, seni, olahraga) dalam pengembangan dan pelaksanaan proyek seni rupa dan prakarya yang kreatif dan inovatif, dengan mempertimbangkan keberagaman latar belakang peserta didik.

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    Pengertian seni rupa dan prakarya, peran pendidikan seni rupa dan prakarya, serta alat dan bahan untuk seni rupa dan prakarya
    • Date  26 Agustus 2024

  • Pertemuan 2
    Membuat gambar bentuk
    • Date  9 September 2024

  • Pertemuan 3
    Dan menguasai gambar ilustrasi
    • Date  16 September 2024

  • Pertemuan 4
    Dan menguasai gambar ilustrasi
    • Date  23 September 2024

  • Pertemuan 5
    Dan menguasai gambar ekspresi
    • Date  30 September 2024

  • Pertemuan 6
    Dan menguasai gambar ekspresi
    • Date  7 Oktober 2024

  • Pertemuan 7
    Dan menguasai gambar dekoratif
    • Date  14 Oktober 2024

  • Pertemuan 8
    Pameran Karya Gambar Dekoratif secara daring (UTS)
    • Date  21 Oktober 2024

  • Pertemuan 9
    Pembuatan mozaik, kolase, dan montase
    • Date  28 Oktober 2024

  • Pertemuan 10
    Pembuatan mozaik, kolase, dan montase
    • Date  4 November 2024

  • Pertemuan 11
    Keterampilan anyam dasar dan origami
    • Date  11 November 2024

  • Pertemuan 12
    Keterampilan anyam dasar dan origami
    • Date  18 November 2024

  • Pertemuan 13
    Keterampilan membatik sederhana
    • Date  25 November 2024

  • Pertemuan 14
    Keterampilan membatik sederhana
    • Date  2 Desember 2024

  • Pertemuan 15
    Keterampilan membatik sederhana
    • Date  9 Desember 2024

  • Pertemuan 16
    Keterampilan manajemen pameran daring (UAS)
    • Date  16 Desember 2024

Pustaka

Dosen

SUPRAYITNO
SUPRAYITNO
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

ALI FAKHRUDIN
ALI FAKHRUDIN
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiS1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
  • Semester3
  • Lectures2
Difficult Things About Education.
$75$10