Mahasiswa mampu menjelaskan arti, maksud dan tujuan Irigasi, sistem jaringan irigasi dengan nomenklatur, menghitung debit kebutuhan air, neraca air di bangunan penangkap air, merancang dimensi 13 penggambaran-menghitung volume bahan saluran dan bangunan air, merancang-menghitung, menggambar dan menghitung volume bahan
Model Pembelajaran yang digunakan pembelajaran langsung, pembelajaran bermasalah
Metode pembelajaran: ceramah, diskusi/tanyajawab, pemberian tugas dan presentasi