CPL-6 Mampu menganalisis, mendesain, merancang, serta mengevaluasi dalam mengambil keputusan yang strategis dalam bidang teknik sipil.
CPL-7 Mampu mengidentifikasi, merumuskan, dan memecahkan permasalahan keteknisksipilan dan sains melalui penerapan ilmu atau menggunakan aplikasi pendukung.
CPMK
CPMK-1 Memiliki moral, etika, dan kepribadian yang baik di dalam menyelesaikan laporan PI/PKL.
CPMK-2 Mampu bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial dan kepedulian yang tinggi terhadap masyarakat dan lingkungannya.
CPMK-3 Mampu merancang pekerjaan ketekniksipilan sesuai dengan kaidah-kaidah keilmuan, yang peduli pada lingkungan dan berorientasi pada keselamatan kerja.
CPMK-4 Mampu membuat dan melakukan sistem administrasi proyek konstruksi pada seluruh tahapan/proses perencanaan proyek secara jujur dengan menggunakan teknologi informasi dan komputer.
CPMK-5 Menguasai dan mampu menggunakan kelompok matakuliah keilmuan dan keterampilan yang terdiri dari kelompok matematika, fisika, kimia, statika, dan ilmu dasar ketekniksipilan lainnya untuk cerdas dalam menghadapi berbagai persoalan yang muncul di lapangan.
CPMK-6 Mampu merencanakan penggunaan sumber daya proyek (man,money,material,method, danmachine) untuk mencapai sasaran biaya, jadwal, dan mutu proyek.