Pengenalan dan analisis struktur Statis tak tentu (balok menerus, portal tetap, portal bergoyang) Metode Slope deflection, Clayperon, dan Cross. Pembelajaran dilakukan dengan Metode Studi Kasus (Case Study) dan diakhiri dengan kegiatan diskusi.
CPL Program Studi pada MK
CPMK
CPMK-1 Mahasiswa mampu menganalisis gaya dalam berupa: M (momen), N (gaya normal), D (gaya geser) dan mode shape struktur statis tak tentu Metode Slope Deflection dan mengaplikasikan hasil analisisnya
CPMK-2 Mahasiswa mampu menganalisis gaya dalam berupa: M (momen), N (gaya normal), D (gaya geser) dan mode shape struktur statis tak tentu Metode Clapeyron dan mengaplikasikan hasil analisisnya.
CPMK-3 Mahasiswa mampu menganalisis gaya dalam berupa: M (momen), N (gaya normal), D (gaya geser) dan mode shape struktur statis tak tentu Metode Cross dan aplikasi analisisnya.dan mengaplikasikan hasil analisisnya.