Mahasiswa memiliki pemahaman tentang konsep dasar PS, profesi PS, karakteristik PS, metode dan tehnik dalam pekerjaan sosial, dan kemampuan mengkaitkan masalah sosial dengan usaha-usaha pekerja sosial dari prespektif PNFI, mengkaitkan metode PS (individu, kelompok, masyarakat) agar dapat berperan sebagai pengelola program PNF dan pemberdayan masyarakat.