Menguasai pengetahuan umum dan dasar-dasar permainan softball; menguasai teknik dasar melempar, menangkap, memukul, berlari antar base, bertahan, menyerang; menguasai cara pencatatan nilai dan perwasitan; mengenal organisasi pertandingan softball; memiliki sikap bertanggungjawab dan cerdas terhadap tugas penyelenggaraan pertandingan softball.