CPL-2 Menunjukkan karakter tangguh, kolaboratif, adaptif, inovatif, inklusif, belajar sepanjang hayat, dan berjiwa kewirausahaan
CPL-3 Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang keahliannya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang yang bersangkutan
CPL-8 Mampu merancang dan mengimplementasikan Pembelajaran berbasis Andragogi Pembelajaran pada Pendidikan Non Formal dan Pendidikan Masyarakat
CPL-10 Mampu berkomunikasi baik secara tertulis maupun lisan sesuai dengan nilai, norma, dan etika akademik
CPMK
CPMK-1 Mahasiswa memiliki pemahaman tentang konsep, hakikat dan tujuan andragogi, asumsi dan prinsip-prinsip pembelajaran orang dewasa, teori-teori pembelajaran orang dewasa
CPMK-2 Mampu mengorganisasikan program, pendekatan, metode dan media pembelajaran orang dewasa serta unit-unit program pembelajaran orang dewasa agar dapat berperan sebagai pendidik dan pengelola pendidikan nonformal dan informal.