Mengingat kembali parameter populasi, analisis pertumbuhan dan interaksi populasi, komunitas, ekosistem, rantai makanan dan aliran energi. Pemanfaatan hasil analisis pertumbuhan populasi dalam menyusunan rencana pelestarian sumber daya hayati secara parsial. Pemanfaatan hasil analisis pertumbuhan dan interaksi populasi, rantai makanan, jaring makanan, dan piramida ekologi dalam menyusunan rencana pelestarian sumber daya alam secara terintegrasi. Penerapan konsep piramida ekologi dan aliran energi dalam penyusun antata ruang.