Mata kuliah ini membahas tentang pengertian statistik deskriptif; Data dan proses pengumpulannya; Pengukuran gejala pusat; pengukuran gejala letak; pengukuran dispersi; Tingkat kemiringan dan tingkat keruncingan kurva; Penyajian data dalam bentuk tabel dan grafik; Nilai-nilai Ringkasan data numerik Menyajikan data kategorik dalam grafik dan tabel; angka indeks; analisis trend. Perkuliahan dilakukan dengan menerapkan pendekatan kolaboratif (ceramah, diskusi dan penugasan individu maupun kelompok).