Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini mempelajari tentang dasar komputasi dalam bidang keuangan, seperti model pasar keuangan, return, resiko, model penentuan harga aset, produk-produk keuangan dan komputasi dalam manajement investasi
CPMK
- Memiliki kemampuan membuat pemodelan dari berbagai permasalahan nyata terutama bidang teknologi infokom
- Memiliki kemampuan dalam mengimplementasikan teknik-teknik komputasi.
- Memiliki kemampuan beradaptasi dan berkolaborasi dengan bidang ilmu lain dalam penerapan dan pengembangan ilmu komputasi
- Mampu berkomunikasi dan berinteraksi secara positif baik secara individu maupun di dalam tim yang bersifat multidisiplin
- Memiliki kesadaran untuk selalu belajar dan terbuka terhadap perkembangan yang ada
- Memiliki pemahaman tentang tanggung jawab dan etika profesi.