Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah Praktikum Fenomena Dasar Mesinmerupakan penguasaan secara teori dan praktek tentang puntiran batang, kolom,momen lentur dan gaya lintang, defleksi batang, torsi, daya, konsumsi bahanbakar, emisi gas buang, tingkat kebisingan;Dynamometer,fuel flow meter apparatus; Exhaust gas analyzer, smoke opacimeter; Sound levelmeter; Simple vibration apparatus, dynamic balancing apparatus, criticalrevolution; Comparative flow measurement apparatus, fluid circuit frictionapparatus; Reynold number experiment, thermal conductivity.
CPMK
- Mampu mengubah situasi dunia nyata menjadi model yang sesuai dengan mata kuliah terkait
- Kemampuan menetapkan kriteria yang sesuai untuk solusi dalam proses evaluasi.
- Mampu menganalisis solusi alternatif untuk masalah teknik
- Mampu menerapkan teknik yang dipilih, keterampilan dan alat praktik rekayasa modern untuk situasi yang diberikan
- Mampu menyampaikan presentasi secara lisan.
- Mampu menjelaskan dampak keputusan teknik dalam konteks global, ekonomi, lingkungan dan sosial.