Deskripsi Mata Kuliah
Membahas tentang: sumberdaya alam dan lingkungan, permaslahan sumber daya alam hayati di tingkat lokal, nasional, dan global, konservasi dan pengelolaan sumber daya alam hayati dan non hayati di tingkat lokal, nasional, global, paradigma dan etika lingkungan, pengelolaan sumber daya alam perkotaan melalui observasi, diskusi dan presentasi.
CPMK
- - Menjelaskan pengertian ruang lingkup konservasi yang meliputi: latar belakang, pengertian, dan tujuan konservasi sumber daya alam.
- Menganalisis pengelolaan dan permasalahan sumber daya alam dan lingkungan hidup yang meliputi: permasalahan dan pengelolaan sumber daya alam dan lingkungan hidup.
- - Menganalisis kearifan lokal yang meliputi: Pemahaman, pendekatan, tantangan dan kearifan lokal dalam kehidupan masyarakat di masa depan.