Course Analisis Sistem Informasi dan Teknologi Manajemen Pendidkan
Program Studi S3 Manajemen Pendidikan UNESA
Deskripsi Mata Kuliah
Matakuliah ini mengkaji dan Menganalisis tentang pendayagunaan sumber daya pendidikan untuk merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi lembaga pendidikan dengan memanfaatkan simtem teknologi informasi yang bertujuan dapat mengefisienkan waktu dan tenaga.
CPMK
Aktifitas Pembelajaran
Pertemuan 1
Pengertian Sistem;
Date 9 Februari 2024
Pertemuan 2
Pengertian Sistem Informasi & Komunikasi;
Date 16 Februari 2024
Pertemuan 3
Melakukan inferensi terhadap konsep dasar Digitaliasi Lembaga Pendidikan
Date 23 Februari 2024
Pertemuan 4
Melakukan inferensi terhadap konsep dasar Digitaliasi Lembaga Pendidikan
Date 1 Maret 2024
Pertemuan 5
Melakukan inferensi terhadap Peran MSDM dalam Digitalisasi Lembaga Pendidikan
Date 8 Maret 2024
Pertemuan 6
Melakukan inferensi terhadap Peran MSDM dalam Digitalisasi Lembaga Pendidikan
Date 15 Maret 2024
Pertemuan 7
Melakukan inferensi terhadap Pelayanan Pablik Berbasis Digital pada Lembaga Pendidikan
Date 22 Maret 2024
Pertemuan 8
UTS
Date 29 Maret 2024
Pertemuan 9
Melakukan Menganalisis Implemntasi Sistem Informasi Manajemen Pendidikan dalam Bidang Manajemen Peserta Didik
Date 5 April 2024
Pertemuan 10
Melakukan Menganalisis Implemntasi Sistem Informasi Manajemen Pendidikan dalam Bidang Manajemen Peserta Kurikulum dan Pembelajaran
Date 12 April 2024
Pertemuan 11
Melakukan Menganalisis Implemntasi Sistem Informasi Manajemen Pendidikan dalam Bidang Manajemen Sumber Daya Manusia
Date 19 April 2024
Pertemuan 12
Melakukan Menganalisis Implemntasi Sistem Informasi Manajemen Pendidikan dalam Bidang Manajemen Keuangan
Date 26 April 2024
Pertemuan 13
Melakukan Menganalisis Implemntasi Sistem Informasi Manajemen Pendidikan dalam Bidang Manajemen Sarana dan Prasarana
Date 3 Mei 2024
Pertemuan 14
Melakukan Menganalisis Implemntasi Sistem Informasi Manajemen Pendidikan dalam Bidang Manajemen Humas
Date 10 Mei 2024
Pertemuan 15
Melakukan Menganalisis Implemntasi Sistem Informasi Manajemen Pendidikan dalam Bidang Manajemen Layanan Khusus
Mata kuliah ini membahas tentang konsep-konsep dasar komunikasi antarpibadi, pentingnya bahasa verbal dan non verbal dalam komunikasi antarpribadi, ketrampilan komunikasi, teori-teori unttuk menganalisis situasi komunikasi
Matakuliah ini membahas tentang aplikasi konsep, prinsip, prosedur pengelolaan sumber belajar dalam sekolah institusi/lembaga, dan menghasilkan rancangan sumber belajar melalui pembelajaran proyek dan kolaborasi.
Membahas konsep, teori, dan praktik dalam memberikan bimbingan serta penyuluhan di berbagai konteks sosial. Materi mencakup dasar-dasar, teori-teori, keterampilan komunikasi, pengembangan program, etika profesional, serta