Mengkaji gejala umum perubahan sosial dan konsep-konsep dasar tentang perubahan sosial dalam aspek teoretik perubahan sosial (sosiohistoris, struktural fungsional, evolusionistis 13 klasik & baru, psikologi sosial, modernisasi, dependensi, sistem dunia) dan aspek mekanisme perubahan dalam perspektif materialistis, idealistis, interaksional, kompetitif 13 konflik, pendekatan, strategi, prosedur/pola-arah, metode, teknik yang dilakukan oleh agen perubahan pada tingkat perubahan sosial dan pembangunan masyarakat modern.