Memahami, mengkaji dan menjelaskanserta menuliskan hasil karya penciptaan melalui sebuah deskripsi secara ilmiah,berdasarkan metode yang tepat dan bertanggungjawab
CPL Program Studi pada MK
CPL-1 Mampu menunjukkan nilai-nilai agama, kebangsaan dan budaya nasional, serta etika akademik dalam melaksanakan tugasnya
CPL-10 Mampu mengembangkan dan menciptakan karya bidang seni dan pendidikan seni berbasis teknologi, seni drama, tari dan musik Jawa Timur dan wilayah Indonesia Timur dan bidang seni budaya
CPMK
CPMK-1 Pemahaman Dasar Metode Penciptaan Seni Pertunjukan
CPMK-2 Pemikiran kritis dan apresiatif terhadap ragam kesenian baik tradisi dan modern
CPMK-3 Implementasi teori, metode, dalam wujud praktik penciptaan seni pertunjukan