Mata kuliah Politik Hukum dan Tata Kelola Pemerintahan membahas tentang fungsi, kedudukan dan tujuan mata kuliah politik hukum dan tata kelola pemerintahan, pengertian, sifat, hakikat, tujuan dan tempat politik hukum dalam ilmu hukum, sejarah perkembangan politik hukum nasional, negara hukum dan kekuasaan, hubungan politik dan hukum, sistem hukum dan politik, good governance, paradigma di bidang politik dan hukum, karakter produk hukum, teori campur tangan negara, perbandingan politik hukum, politik hukum dengan pendekatan budaya, serta politik hukum dan otonomi daerah