Kajian dan diskusi denganmemanfaatkan ipteks tentang struktur tubuh, fungsi tubuh dan genetika dalamkaitannya dengan anak berkebutuhan khusus yang meliputi: sel, jaringan, organtubuh, sistem tubuh (sistem integumen, sistem rangka, sistem otot, sistemreproduksi, sistem endokrin, sistem imun, sistem pencernaan, sistem pernafasan,serta sistem saraf termasuk penglihatan dan pendengaran), genetika, dankelainan-kelainannya