•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Profil Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Unesa

 
Program Studi  :  S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Tanggal Berdiri  :  1 September 2006
Koordinator Program Studi  :  Putri Rachmadyanti, S.Pd., M.Pd.
Visi Misi & Tujuan Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Universitas Negeri Surabaya
Visi

Mewujudkan keilmuan pendidikan guru Sekolah Dasar yang unggul melalui paradigma reflektif kritis berdasarkan kearifan lokal dan wawasan global.


Misi
  1. Menyelenggarakan Pendidikan calon guru sekolah dasar yang berprinsip reflektif kritis, responsif terhadap inovasi, perkembangan teknologi informasi, kearifan lokal dan wawasan global;
  2. Memanfaatkan dan melaksanakan hasil penelitian di bidang Pendidikan guru sekolah dasar dengan pendekatan multidisipliner dan interdisipliner;
  3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan bidang keahlian dan hasil penelitian dalam pendidikan guru sekolah dasar.

Tujuan
  1. Menghasilkan calon guru sekolah dasar yang menguasai substansi dan pembelajaran bidang studi yang reflektif kritis, responsif terhadap inovasi, perkembangan teknologi informasi, kearifan lokal dan wawasan global;
  2. Menghasilkan karya ilmiah pada bidang Pendidikan guru sekolah dasar dengan pendekatan multidisipliner dan interdisipliner;
  3. Menghasilkan karya pengabdian kepada masyarakat yang berdasarkan keahlian dan hasil penelitian dalam pendidikan guru sekolah dasar.

Capaian Lulusan Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Universitas Negeri Surabaya
CPL-1 Mampu menunjukkan nilai-nilai agama, kebangsaan dan budaya nasional, serta etika akademik dalam melaksanakan tugasnya

CPL-2 Menunjukkan karakter tangguh, kolaboratif, adaptif, inovatif, inklusif, belajar sepanjang hayat, dan berjiwa kewirausahaan

CPL-3 Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang keahliannya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang yang bersangkutan

CPL-4 Mengembangkan diri secara berkelanjutan dan berkolaborasi.

CPL-5 Menganalisis penerapan keilmuan kependidikan dasar dengan mengedepankan pendidikan inklusi berbasis teknologi dan kearifan lokal.

CPL-6 Mampu mengembangkan, memelihara jaringan kerja serta menjalin komunikasi secara efektif dengan civitas akademika untuk menunjang belajar sepanjang hayat.

CPL-7 Membedakan karakteristik jenis penelitian dan menerapkannya dalam merancang, melaksanakan, dan melaporkan hasil penelitian melalui publikasi artikel sebagai pengembangan ilmu pengetahuan ke SD an.

CPL-8 Menerapkan konsep pengetahuan keterampilan dasar dan mendemonstrasikan keterpaduan dalam pengetahuan dasar bidang studi (matematika, Bahasa, IPA, IPS, PKn, seni, olahraga).
Dibebankan pada matakuliah:

CPL-9 Memecahkan masalah pengetahuan dan keterampilan dasar terpadu bidang studi (matematika, bahasa, IPA, IPS, PKn, seni, olahraga).

CPL-10 Menunjukkan pengetahuan dan keterampilan pedagogik terkait merancang, melaksanakan, mengevaluasi pembelajaran di SD dengan memanfaatkan TIK, kearifan lokal, dan hasil penelitian.

CPL-11 Menunjukkan kemampuan pemecahan pembelajaran melalui penelitian.
Dibebankan pada matakuliah:

Profil Lulusan Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Universitas Negeri Surabaya
  • Pendidik

    Pendidik pada jenjang sekolah dasar yang mampu secara kritis dan reflektif merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan mengembangkan pembelajaran berbasis kearifan lokal dan berwawasan global dengan menggunakan ilmu pengetahuan dan teknologi secara inovatif

  • Peneliti Pemula/ Asisten Peneliti

    Peneliti Pemula atau Asisten Peneliti yang mampu memecahkan permasalahan pendidikan dan mampu menghasilkan inovasi yang teruji untuk meningkatkan mutu pendidikan di sekolah dasar.

  • Edupreneur

    Edupreneur yang mampu mengelola usaha di bidang pendidikan, memiliki sikap tanggung jawab, adaptif, inovatif dan tangguh

     


Struktur Kurikulum S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Universitas Negeri Surabaya

Kurikulum Merdeka Belajar

Semester ke 1

Kode Mata Kuliah SKS Wajib?
100000202x Pendidikan Agama (Wajib memilih salah satu)
    -  Agama Budha
    -  Agama Hindu
    -  Agama Islam
    -  Agama Katholik
    -  Agama Protestan
2.00
8620600197 Basic English 2.00
8620602194 Bilangan Dan Pengolahan Data 2.00
1000002005 Dasar-Dasar Pendidikan 2.00
8620603195 Konsep Dasar Ips Sd 3.00
8620604214 Pembelajaran Tematik Kelas Awal Sd 4.00
8620604210 Pembelajaran Tematik Terpadu 4.00
8620602097 Pendidikan Inklusif 2.00
8620603132 Pengembangan Pembelajaran Ips Sd 3.00
8620603143 Peningkatan Keterampilan Berbahasa Indonesia 3.00
8620602212 Perencanaan Pembelajaran Inovatif Di Sd 2.00
8620602200 Teori Belajar 2.00
8620602205 Geometri Dan Pengukuran 2.00
8620602203 Ilmu Pendidikan 2.00
8620602264 Kajian Kebahasaan 2.00
8620602027 Kajian Kebasaan 2.00
8620602213 Keterampilan Mengajar Dan Pembelajaran Mikro 2.00
8620603209 Konsep Dasar Ipa Lanjut 3.00
8620602196 Konsep Dasar Ppkn Sd 2.00
8620603183 Kuliah Kerja Nyata (Kkn) 3.00
8620602190 Kurikulum Sekolah Dasar 2.00
1000002046 Literasi Digital 2.00
1000002039 Psikologi Pendidikan 2.00

Semester ke 2

Kode Mata Kuliah SKS Wajib?
8620604085 Pembelajaran Terpadu 4.00
8620602022 Ilmu Kealaman Dasar 2.00
8620603211 Metodologi Penelitian 3.00
8620602066 Microteaching 2.00
8620603208 Pembelajaran Matematika Di Sd 3.00
8620602114 Pendidikan Prakarya 2.00
8620602115 Pendidikan Seni Musik 2.00
8620603207 Pengembangan Bahan Ajar Ppkn Sd 3.00
8620603206 Pengembangan Dimensi Ips Sd 3.00
8620602188 Seminar 2.00

Semester ke 3

Semester ke 4

Kode Mata Kuliah SKS Wajib?
8620604215 Pembelajaran Tematik Kelas Lanjut Sd 4.00
8620604141 Pengembangan Seni Untuk Anak 5* (Mendongeng) 4.00
1000002176 Kewirausahaan 2.00
8620601057 Magang 3 1.00
8620602064 Media Pembelajaran Di Sd 2.00
8620604125 Pengembangan Bahasa Inggris Untuk Anak* 4.00

Semester ke 5

Kode Mata Kuliah SKS Wajib?
8620603084 Pembelajaran Ppkn Sd 3.00
8620603234 Pengembangan Seni Musik Untuk Anak 3.00
8620603237 Pengembangan Seni Rupa Untuk Anak 3.00
8620603247 Literasi Berimbang 3.00
8620603257 Pembelajaran Ipa Sd 3.00
8620603260 Pendidikan Steam Di Sd 3.00
8620603262 Pengembangan Pembelajaran Bahasa Indonesia Di Sd 3.00
8620603255 Rme Berbasis Etnomatematika Di Sd 3.00

Semester ke 6

Kode Mata Kuliah SKS Wajib?
1000003092 Kkn Kewirausahaan Evaluasi Program 3.00
1000004091 Kkn Kewirausahaan Pelaksanaan Program 4.00
1000003093 Kkn Kewirausahaan Pendesiminasian Program 3.00
1000003094 Kkn Kewirausahaan Pengembangan Laporan 3.00
1000003089 Kkn Kewirausahaan Perancangan Program 3.00
1000003075 Kkn Proyek Desa Pendesiminasian Program 3.00
1000003076 Kkn Proyek Desa Pengembangan Laporan 3.00
1000003071 Kkn Proyek Desa Perancangan Program 3.00
1000004079 Kkn Proyek Indpenden Pelaksanaan Program 4.00
1000003082 Kkn Proyek Indpenden Pengembangan Laporan 3.00
1000003077 Kkn Proyek Indpenden Perancangan Program 3.00
1000003086 Kkn Proyek Kemanusiaan Evaluasi Program 3.00
1000003088 Kkn Proyek Kemanusiaan Pengembangan Laporan 3.00
1000004084 Kkn Proyek Kemanusiaan Pengembangan Perangkat 4.00
1000003083 Kkn Proyek Kemanusiaan Perancangan Program 3.00
1000002064 Mpk-Pelaporan Program 2.00
8620603083 Pembelajaran Pkn Sd 3.00
1000002051 Plp-Analisis Kurikulum 2.00
1000002055 Plp-Asesmen Pembelajaran 2.00
1000004090 Kkn Kewirausahaan Pengembangan Perangkat 4.00
1000003074 Kkn Proyek Desa Evaluasi Program 3.00
1000004073 Kkn Proyek Desa Pelaksanaan Program 4.00
1000004072 Kkn Proyek Desa Pengembangan Perangkat 4.00
1000003080 Kkn Proyek Indpenden Evaluasi Program 3.00
1000003081 Kkn Proyek Indpenden Pendesiminasian Program 3.00
1000004078 Kkn Proyek Indpenden Pengembangan Perangkat 4.00
1000004085 Kkn Proyek Kemanusiaan Pelaksanaan Program 4.00
1000003087 Kkn Proyek Kemanusiaan Pendesiminasian Program 3.00
1000020101 Kknt 20.00
8620603250 Listening And Speaking For Primary School 3.00
1000020103 Magang 20.00
1000004098 Magang Riset-Penganalisisan Data 4.00
1000004096 Magang Riset-Pengembangan Instrumen Penelitian 4.00
1000003095 Magang Riset-Pengembangan Rencana Penelitian 3.00
1000004097 Magang Riset-Pengumpulan Data 4.00
1000002099 Magang Riset-Penyusunan Laporan Penelitian 2.00
1000003100 Magang Riset-Publikasi 3.00
1000003060 Mpk-Desain Program 3.00
1000003058 Mpk-Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 3.00
1000002059 Mpk-Manajemen Operasional 2.00
1000004061 Mpk-Pelaksanaan Program 4.00
1000002063 Mpk-Pendesiminasian Program 2.00
1000002062 Mpk-Penilaian Program 2.00
1000002057 Mpk-Perencanaan 2.00
8620602126 Pengembangan Drama Di Sd 2.00
8620603240 Pengembangan Olah Raga Permainan Untuk Sd 3.00
8620603238 Pengembangan Seni Drama Untuk Anak 3.00
1000002049 Plp-Manajemen Sekolah 2.00
1000003053 Plp-Pengembangan Bahan Ajar 3.00
1000002054 Plp-Pengembangan Media Pembelajaran 2.00
1000002050 Plp-Pengembangan Program Sekolah 2.00
1000003052 Plp-Pengembangan Rencana Pembelajaran 3.00
1000004056 Plp-Praktik Mengajar 4.00

Semester ke 7

Semester ke 8

Kode Mata Kuliah SKS Wajib?
8620603245 Pengembangan Pembelajaran Ips Sd Berbasis Diferensiasi 3.00
1000002104 Seminar Proposal Tugas Akhir 2.00
8620604266 Skripsi 4.00
Evaluasi Kurikulum Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Universitas Negeri Surabaya

hasil evaluasi pelaksanaan kurikulum yang telah dan sedang berjalan dengan menyajikan mekanisme dan hasil evaluasi kurikulum. Hasil tracer study juga dijelaskan sebagai bentuk analisis kebutuhan berdasarkan kebutuhan pemangku kepentingan.

Rekap CPL Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Universitas Negeri Surabaya
Nama Matakuliah Sks Capaian Lulusan (CPL) Total
CPL1CPL2CPL3CPL4CPL5CPL6CPL7CPL8CPL9CPL10CPL11
STATISTIK 2 16.67% 33.33% 16.67% 33.33% 100 %
Basic English 2 18.18% 18.18% 18.18% 18.18% 9.09% 9.09% 9.09% 99.99 %
Konsep Dasar IPA 3 50% 33.33% 16.67% 100 %
Bilangan dan Pengolahan Data 2 16.67% 33.33% 33.33% 16.67% 100 %
Pendidikan seni rupa dan Prakarya 3 18.18% 18.18% 27.27% 36.36% 99.99 %
Listening and Speaking for Primary School 3 18.18% 18.18% 18.18% 18.18% 9.09% 9.09% 9.09% 99.99 %
Pengembangan bahasa inggris untuk anak* 4 18.18% 18.18% 18.18% 18.18% 9.09% 9.09% 9.09% 99.99 %
Pendidikan Seni Musik 2 25% 25% 25% 25% 100 %
Kewirausahaan 2 50% 50% 100 %
Bimbingan Di Sd 2 33.33% 44.44% 22.22% 99.99 %
Pendidikan Inklusif 2 100% 100 %
Apresiasi sastra 2 16.67% 33.33% 16.67% 33.33% 100 %
Kurikulum Sekolah Dasar 2 71.43% 28.57% 100 %
Pendidikan STEAM di SD 3 44.44% 11.11% 44.44% 99.99 %
Literasi Berimbang 3 27.27% 27.27% 18.18% 27.27% 99.99 %
Pengembangan Pembelajaran Bahasa Indonesia di SD 3 33.33% 33.33% 33.33% 99.99 %
Konsep Dasar IPS SD 3 3.03% 30.3% 33.33% 33.33% 99.99 %
Pendidikan Karakter 2 7.69% 7.69% 46.15% 15.38% 23.08% 99.99 %
Kajian Kebahasaan 2 25% 25% 25% 25% 100 %
Geometri dan Pengukuran 2 33.33% 11.11% 33.33% 22.22% 99.99 %
Pengembangan Dimensi IPS SD 3 20% 20% 40% 20% 100 %
Metodologi Penelitian 3 33.33% 16.67% 50% 100 %
Pembelajaran Matematika di SD 3 15.38% 15.38% 15.38% 23.08% 15.38% 15.38% 99.98 %
Peningkatan keterampilan berbahasa Indonesia 3 14.29% 21.43% 28.57% 35.71% 100 %
Perencanaan Pembelajaran Inovatif di SD 2 25% 25% 25% 25% 100 %
Inovasi Pembelajaran IPS SD 3 10% 20% 20% 30% 10% 10% 100 %
RME Berbasis Etnomatematika di SD 3 16.67% 25% 25% 33.33% 100 %
Pengembangan seni rupa untuk anak 3 11.11% 22.22% 33.33% 33.33% 99.99 %
Pembelajaran IPA SD 3 25% 33.33% 41.67% 100 %
Evaluasi Pembelajaran 2 37.5% 25% 37.5% 100 %
Reading, Writing and Dictation for Primary School 3 18.18% 18.18% 18.18% 18.18% 9.09% 9.09% 9.09% 99.99 %
Etnosains di SD 3 50% 12.5% 12.5% 12.5% 12.5% 100 %
Inovasi Media Pembelajaran di SD 2 13.33% 6.67% 20% 26.67% 20% 13.33% 100 %
Keterampilan Berpikir Matematis 2 16.67% 33.33% 33.33% 16.67% 100 %
Landasan Perancangan Kurikulum Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Universitas Negeri Surabaya

Kurikulum yang berlaku saat ini di PS S1 PGSD adalah Kurikulum Merdeka Belajar –
Kampus Merdeka (MBKM).
Berikut merupakan beberapa kebijakan yang menjadi dasar pengembangan kurikulum pada Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PS S1 PGSD):
1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2023, tentang Sistem Pendidikan Nasional;
2. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012, tentang Perguruan Tinggi;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 04 Tahun 2014, tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi;
4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2020, tentang Standar Nasional Perguruan Tinggi;
5. Peraturan Presiden Nomor 8 Tahun 2012, tentang KKNI;
6. Panduan Merdeka Belajar Kampus Merdeka Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan;
7. Panduan Penyusunan Kurikulum Pendidikan Tinggi Di Era Industri 4.0 Untuk Mendukung Merdeka Belajar-Kampus Merdeka Tahun 2020;
8. Naskah Akademik Pengembangan Kurikulum Unesa Tahun 2016;
9. Buku Standar Mutu Program Sarjana Unesa Tahun 2020;
10. Standar Mutu Unesa no. 31 tentang Kurikulum;
11. Pedoman Akademik Unesa Tahun 2020;
12. Pedoman Kurikulum MBKM Unesa Tahun 2020;
13. Peraturan Rektor Universitas Negeri Surabaya No. 9 Tahun 2020 tentang Peraturan Akademik Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka;
14. Peraturan Rektor Universitas Negeri Surabaya No. 3 Tahun 2021 tentang Penerapan Program Merdeka Belajar serta Pengakuan dan Konversi Mata Kuliah pada Universitas Negeri Surabaya;
15. Buku Panduan Penulisan Skripsi Tahun 2014;
16. Prosedur Operasional Standar Pengembangan Kurikulum Merdeka Belajar No. POS/01/GPM/FIP-UNESA.