Pembahasan model pembelajaran bahasa Jepang yang berorientasi pada siswa dan karakterisik siswa dengan menerapkan pendekatan saintifik. Mengkaji masalah-masalah yang berkaitan dengan pembelajaran bahasa Jepang, refleksi terhadap proses pembelajaran yang telah dilakukan dan hasil belajar dengan mengacu pada kompetensi yang dapat dicapai dalam pembelajaran untuk perbaikan mutu pembelajaran bahasa Jepang dengan pembelajaran. Pembelejaran dilakukan melalui pengkajian berbagai strategi, teknik, metode, model pembelajaran dalam Kurikulum 2013 dilanjutkan dengan penugasan berupa penyusunan model-model pembelajaran berorientasi pendekatan saintifik, simulasi sederhana, diskusi, dan presentasi.