Mata Kuliah Keuangan Daerah mempelajari berbagai aspek dan dimensi Keuangan Daerah pada umumnya dan Anggaran Daerah pada khususnya; pada era otonomi daerah dan desentralisasi fiskal. Selain pemaparan yang bersifat teoritis juga diberikan beberapa hasil pengkajian analitis dalam konteks keuangan daerah di Indonesia sesuai dengan peraturan yang ada.