Program Studi S1 Pendidikan Teknologi Informasi UNESA
Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah Keamanan Jaringan Komputer mengajarkan konsep dasar keamanan jaringan komunikasi, aspek-aspek keamanan, kemungkinan ancaman dan serangan terhadap keamanan jaringan, dasar-dasar kriptografi, dan mekanisme keamanan jaringan seperti perlindungan host, firewall, IDS, VPN tool dan software yang dibutuhkan.
CPMK
Aktifitas Pembelajaran
Pertemuan 1
Pendahuluan materi, cakupan materi, penerapan dan kaitan keamanan jaringan dengan keilmuan dalam bidang informatika
Date 1 September 2023
Pertemuan 2
Konsep, layanan dan mekanisme dalam Keamanan Jaringan.
Date 8 September 2023
Pertemuan 3
Permasalahan Keamanan dan kelemahan teknologi pada Jaringan Komputer
Date 15 September 2023
Pertemuan 4
Konsep kriptografi sebagai dasar dalam mekanisme pengamanan jaringan
Date 22 September 2023
Pertemuan 5
Membedakan cara kerja algoritma kriptografi simetrik dan asimetrik
Date 29 September 2023
Pertemuan 6
Konsep kriptografi dalam tujuan untuk mempertahankan integritas data/informasi
Date 6 Oktober 2023
Pertemuan 7
Permasalahan dalam keamanan jaringan meliputi asal permasalahan, cara mendeteksi permasalahan
Date 13 Oktober 2023
Pertemuan 8
UTS
Date 20 Oktober 2023
Pertemuan 9
Aspek keamanan jaringan (ancaman dan mekanisme keamanan) pada layer 2 dan 3 TCP/IP model
Date 27 Oktober 2023
Pertemuan 10
Konsep autentikasi sebagai mekanisme keamanan jaringan
Date 3 November 2023
Pertemuan 11
Aspek keamanan jaringan (ancaman dan mekanisme keamanan) pada layer 4 TCP/IP model
Date 10 November 2023
Pertemuan 12
Cara kerja dan implementasi Firewall dalam pengamanan jaringan
Date 17 November 2023
Pertemuan 13
Cara kerja dan implementasi IDS dan IDPS dalam pengamanan jaringan
Date 24 November 2023
Pertemuan 14
Jenis atau teknik-teknik dan monitoring dalam konteks pengamanan jaringan
Date 1 Desember 2023
Pertemuan 15
Memiliki kemampuan dan pengetahuan terkini terkait keamanan jaringan baik serangan dan mekanisme keamanan
Pemahaman tentang sejarah dan perkembangan penataan rambut dan sanggul modern yang ada di indonesia dan negara barat, dan pemahaman tentang konsep dasar pembuatan rambut dan
Matakuliah ini memberikan pengetahuan dan pengalaman praktis mengenai penerapan teknologi perangkatmobile. Pembangunan berbagai aplikasi berbasismobiledengan memperhatikan aspek-aspek penting dalam proses pengembangan perangkat lunakmobile. Pemahaman akantooldan
Mata kuliah ini membahas konsep dasar asesmen evaluasi, pengukuran, dan penilaian hasil belajar dan pembelajaran ; sistem penilaian (PAN dan PAP); pengembangan instrumen penilaian; melakukan