Pengkajian terhadap proses perjuangan dan penataan kehidupan berbangsa dan bernegara Indonesia pada masa perangkemerdekaan hingga revolusi G30 S/PKI 1965 yang meliputi perjuangan diplomasi dan bersenjata, masa RIS, masa Demokrasi Liberal dan masa Demokrasi Terpimpin, masa pergolakan nasional, Merebut Irian Jaya, Pergolakan dengan Malaysia, dan revolusi G30 S/PKI 1965.
Kuliah dicapai melalui perkuliahan kelas, Presentasi, dan Diskusi.