Mata kuliah ini membahas tentang performa atlet dan pemahaman terkini tentang alat bantu ergogenik nutrisi yang paling banyak digunakan; suplemen makanan untuk meningkatkan kinerja fisik dan atletik. Pembahasan meliputi definisi dan regulasi nutrisi ergogenic aids, turunan asam amino, turunan lemak, substansi lain dalam makanan lainnya dan evaluasi keefektifan. Mencakup aspek fisik dari penggunaan suplemen, efek psikologis pada pengguna dan membahas berbagai peraturan pemerintahnya. Perkuliahan yang dilakukan untuk mengukur ketercapaian kompetensi belajar dengan menggunakan pendekatan problem based learning, diskusi, tanya jawab, penugasan. Penilaian dilakukan dengan unjuk kerja, tes tulis dan portofolio