Course Description
Study of the meaning, objectives, functions and principles of assessment, taxonomy of cognitive, affective and psychomotor learning outcomes, including literacy and HoTs, various approaches, methods and assessment strategies/techniques, forms of instruments, assessment rubrics/guidelines, analysis and interpretation of assessment results, as well as their use in the world of education.
Program Objectives (PO)
- Mengembangkan instrumen untuk mengakses proses pembelajaran dan hasil belajar ranah afektif, kognitif, dan psikomotorik termasuk literasi dan HOTs (kemampuan berpikir tingkat tinggi) serta mampu menyusun petunjuk atau pedoman penilaian
- Menunjukkan keterampilan berpikir kritis dalam memilih pendekatan, metode, dan teknik atau strategi penilaian sesuai dengan indikator atau kompetensi yang diukur.
- Kompeten dalam mengelola dan menganalisis berbagai hasil penilaian untuk melakukan evaluasi dan merumuskan umpan balik termasuk untuk siswa berkebutuhan khusus
- Memanfaatkan berbagai sumber belajar, hasil penelitian, media, dan TIK untuk mengembangkan penilaian.