Course Description
This course discusses the basic concepts of education, human nature and its development, the basics of education, education as a system, the national education system that has ever existed in Indonesia and in the global era, teachers as a profession, educational problems, educational innovations in Indonesia and several other fields. developing countries as well as developed countries, and character education
Program Objectives (PO)
- Memahami konsep dasar, prinsip-prinsip, dan nilai-nilai yang mendasari pendidikan nasional dan global.
- Menganalisis kebijakan pendidikan di berbagai negara dan mengkaji dampaknya terhadap sistem pendidikan nasional.
- Mengidentifikasi standar kompetensi global dalam pendidikan dan relevansinya dengan pendidikan nasional.
- Mengembangkan pemikiran inovatif untuk meningkatkan pendidikan dalam konteks global.
- Mahasiswa mampu menguasai dan menerapkan metodologi penelitian untuk memfasilitasi pembelajaran dan meningkatkan kinerja pendidikan di tingkat nasional dan global.
- Mahasiswa mampu melaksanakan tri dharma perguruan tinggi dan mengelola pendidikan serta pelatihan berdasarkan prinsip dan teori pedagogi dan andragogi.