Students understand the concept of e-business and business components and are able to create an e-business system that supports running an online business
Program Learning Outcomes (PLO)
PLO-5 Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika
PLO-12 Menguasai konsep dan prinsip pedagogi, didaktik dan ilmu ekonomika secara mendalam untuk melakukan perancangan, pengelolaan dan evaluasi dengan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi.
PLO-16 Mampu merancang, menerapkan, mengembangkan dan mengevaluasi konsep pembelajaran ekonomi dan prinsip-prinsip dalam bidang ilmu Pendidikan Ekonomi secara efektif, efisien, kreatif dan inovatif dengan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi yang mutakhir dan tepat guna.
PLO-17 Mampu mengkaji, menerapkan berbagai model, pendekatan dan metode, serta mengkombinasikan perencanaan, strategi dan evaluasi pembelajaran dalam pembelajaran ekonomi yang sesuai dengan karakter materi ajar dan karakter siswa.
Program Objectives (PO)
PO-1 Memiliki kemampuan membuat pemodelan dari berbagai permasalahan nyata terutama bidang teknologi infokom.
PO-2 Memiliki kemampuan beradaptasi dan berkolaborasi dengan bidang ilmu lain dalam penerapan dan pengembangan ilmu komputasi.
PO-3 Mampu berkomunikasi dan berinteraksi secara positif baik secara individu maupun di dalam tim yang bersifat multidisiplin.
PO-4 Memiliki pemahaman tentang tanggung jawab dan etika profesi.