Course Description
The Philosophy of Science course is a compulsory course with a weight of 2 credits, containing the study of ontology, epistemology and axiology of science in the constellation of various other knowledge as well as the development of scientific knowledge. Doctoral program students must be able to have the competence to carry out analysis, interpret oral and written information and abstract to create work
Program Objectives (PO)
- Mampu menginternalisasikan karakter "cerdas, inovatif, berakhlak mulia, mandiri, peduli, beretika akademik dan berkomitmen mengembangkan ide-ide baru sesuai dengan peran dan fungsi yang diemban di dalam maupun di luar lingkungan kerja, maupun dalam kontek bermasyarakat, berbangsa dan bernegara berlandaskan nilai nilai Filsafat Ilmu
- Memiliki pengetahuan pada tingkat advance tentang substansi inti dan ekstensi Filsafat Ilmu, membahas konsep-konsep dan teori-teori dalam bidang filsafat ilmu, Mahasiswa akan mengkaji sejarah perkembangan pemikiran filsafat ilmu serta isu-isu kontemporer dalam epistemologi dan metodologi ilmiah. untuk menghasilkan karya kreatif, original, dan teruji berlandaskan teori Filsafat Ilmu.
- Mampu memecahkan permasalahan isu-isu kontemporer dalam epistemologi dan metodologi ilmiah berlandaskan teori Filsafat Ilmu