Course Description
This course provides skills for the roles of the auditor and the forensic accounting investigator, psychology of the fraudster, investigative technology, background investigations, the art of the interview, asset misappropriation, based audit test for the detection of financial statement fraud, based audit test for the detection of corruption, and fraud auditing
Program Objectives (PO)
- 1. menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik;
- Mampu mengkombinasikan kompetensi teknikal, keahlian profesional untuk menyelesaikan penugasan kerja
- Mampu Menerapkan Kode Etik Profesi dan Standar Akuntansi Keuangan yang berlaku dengan dukungan teknologi informasi;
- Mampu Menerapkan dan Menganalisis konsep teoritis dan praktis tentang berbagai teori dalam ilmu Akuntansi dan Pelaporan Keuangan; Akuntansi Manajemen dan Pengendalian Internal; Pengauditan dan Asurans; Manajemen Keuangan dan Investasi; Perpajakan Orang Pribadi dan Badan; Sistem Informasi Akuntansi dan Manajemen; Tata Kelola, Manajemen Strategi, Pengendalian Internal dan Manajemen Risiko